• POLITEKNIK RUKUN ABDI LUHUR
  • Generasi Cerdas Berbudi Luhur
SAMBUTAN DIREKTUR

Selamat datang, para calon mahasiswa yang bersemangat!

Selamat datang di Kampus ASIK (Adaptif, Solutif, Inovatif dan Kolaboratif), KUliahnya JUGA ASIK : (1) Asik Jadwalnya, (2) Asik Biayanya, (3) Asik Dosennya, (4) Asik Mahasiswanya, (5) Asik Tempatnya.

Hari ini adalah awal dari perjalanan hebat yang akan mengubah hidup kalian selamanya. Kalian telah berjuang keras untuk mencapai titik ini, dan kami sangat senang menyambut kalian di lingkungan akademik yang penuh potensi dan peluang.

Ingatlah, dalam perjalanan ini, kalian akan menghadapi tantangan dan rintangan. Namun, jangan pernah merasa putus asa. Setiap hambatan adalah kesempatan untuk belajar dan berkembang. Jika kalian memiliki tekad dan semangat untuk menghadapinya, kalian akan melampaui segala hal.

Selama kalian berada di POLTEKUN , manfaatkan semua sumber daya, sarana dan prasarana, mulai dari

(1) Jadwal yang ASIK ( Pilih Waktu Kuliah Senyamanmu),

(2) Biayanya Asik (Pilih Kapan Bayarmu: Harian, Mingguann, Bulanan Atau Semesteran).

(3) dosen yang Asik (Friendly, Care, Gak Killer dan Kekinian), dan

(4) Mahasiswa yang asik (AKrab, Rame, Peduli dan No Stress)

(5) Tempatnya (Kuliah dikelas dan Kuliah di SIK ASIK (E-Learning) .

Jangan ragu untuk bertanya, berkolaborasi, dan menjelajahi minat kalian.

Selamat belajar dan berkembang, para mahasiswa muda! Kami bangga menjadi bagian dari perjalanan kalian.

Baca Juga
Pemberian Beasiswa Pendidikan Kepada Mahasiswa POLTEKUN Oleh Bupati Kudus Dr. HM. Hartopo, ST, MM, MH.

Bupati Kudus Dr. HM. Hartopo, ST, MM, MH. secara simbolis menyerahkan program beasiswa pendidikan 100% kepada Politeknik Rukun Abdi Luhur (POLTEKUN). Beasiswa ini kemudian diberikan unt

09/09/2021 08:04 - Oleh Admin Poltekun - Dilihat 486 kali
khataman Al-Qur'an online putaran ke-5

AlhamdulillahSetelah pembagian satu minggu 30 juz, khataman Al-Qur'an online putaran ke-5 politeknik rukun abdi luhur telah terlaksana dengan khidmat dan lancar. Pembacaan juz 30 bersa

24/05/2021 13:37 - Oleh Admin Poltekun - Dilihat 701 kali
Pengunduran Jadwal Pengumuman Pemenang POLTEKUN National Essay Competition Online

Pengunduran Jadwal Pengumuman Pemenang POLTEKUN National Essay Competition Online Diberitahukan kepada seluruh peserta lomba essay POLNECON bahwa pengumuman hasil lomba essay ditunda s

13/08/2021 08:41 - Oleh Admin Poltekun - Dilihat 436 kali
DUA MAHASISWA POLTEKUN RAIH JUARA PENCAK SILAT

Prestasi membanggakan kembali di raih oleh mahasiswa Politeknik Rukun Abdi Luhur (POLTEKUN) pada Senin, 26 Juni 2023. Dua mahasiswa POLTEKUN yang mengikuti lomba kejuaraan pencak silat

29/05/2023 15:02 - Oleh Admin Poltekun - Dilihat 25 kali
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1442 H

Segenap Keluarga Besar Politeknik Rukun Abdi Luhur (POLTEKUN) mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa ramadhan 1442 H  "Semoga Allah mengampuni dosa-dosa kita dan membantu kit

14/04/2021 11:59 - Oleh Admin Poltekun - Dilihat 344 kali